1. Fazenda Santa Ines, Minas Gerais, Brazil
Kopi ini meraih nilai tertinggi pada kejuaraan Piala of Excellence pada tahun 2006 di Brasil. Sebuah kafe terkenal di Kanada dan dua kafe lainnya di Australia telah membeli kopi ini seharga 50 dolar per pon. Apakah anda ingin menghabiskan 50 dolar atau sekitar Rp. 500.000 untuk secangkir kopi ini?
By : Redaksi Bukune
By : Redaksi Bukune
Tidak ada komentar:
Posting Komentar